Timnas U-16 lanjutkan latihan di Sleman mulai 6 Desember

Setelah menuntaskan pemusatan latihan (TC) pada November 2020 di Bogor, tim nasional U-16 akan melanjutkan TC persiapan Piala Asia U-16 mulai 6 Desember 2020 di Sleman, DI Yogyakarta.

"Rencananya kami akan TC kembali pada ...